Analisis Permasalahan pada Kebutuhan Belajar Keterampilan Menulis Makalah Mahasiswa Melalui Model Jigsaw di Era Digital (Kajian Awal Lesson Study)
Analysis of Problems in the Learning Needs of Writing Paper Skills for Students Through the Jigsaw Model in the Digital Era (Preliminary Study of Lesson Study)
Abstract
Harapan pembelajaran menulis karya tulis ilmiah bagi mahasiswa yang sudah duduk pada bangku perguruan tinggi yaitu mahasiswa sudah lancar dalam menulis karya tulis ilmiah berupa makalah. peneliti bertujuan ingin mengetahui beberapa faktor yang menjadi penyebab permasalahan belajar mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia. Jika sudah menemukan faktor permasalahan peneliti tergerak mencari upaya solusi mengatasi permasalahan pembelajaran menulis makalah mahasiswa. Teknik analisis data yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan menggunakan model Miles dan Huberman. Hasil analisis permasalahan pada kebutuhan belajar keterampilan menulis makalah mahasiswa yaitu menawarkan penerapan pembelajaran jigsaw dipadukan dengan penggunaan teknologi umtuk pembelajaran.
References
Alipandie, Imansyah. 1984. Didaktik Metodik Pendidikan Umum. Surabaya: Usaha Nasional.
Djamarah, Syaiful Bahri. 2006. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Ismail. 2016. Diagnosis Kesulitan Belajar Siswa dalam Pembelajaran Aktif di Sekolah. Jurnal Edukasi. Volume 2, Nomor 1, Hlm. 30-43.
Pitoyo, Andri., Sujarwoko., Puspitoningrum, Encil. 2019. Lesson Study sebagai Upaya Peningkatan Keterampilan Menulis Karya Tulis Ilmiah Melalui Model Jigsaw di Era Masyarakat Society 5.0. Prosiding SENASBASA http://researchreport.umm.ac.id/index.php/SENASBASA (Seminar Nasional Bahasa dan Sastra) Volume 3 Nomor 2 Tahun 2019 Halaman 128-134.
Nugraheni, Diah. 2017. Analisis Kesulitan Belajar Mahasiswa pada Mata Kuliah Mekanika. EduSains: Jurnal Pendidikan Sains & Matematika. Vol.5 No.1. Hal 23-32.
KBBI. 2020. https://kbbi.web.id/masalah diakses pada tanggal 19 Februari 2020.
The authors publishing in this journal agree to the following terms:
- Copyright for any article is retained by the author(s).
- The author grants the journal first publication rights with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
- Articles and related materials published are distributed under the Lisensi Internasional Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0