Pembelajaran Menulis Puisi dengan Sugesti Imajinasi Menggunakan Media Video Keindahan Alam untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas VIII E UPT SMPN 2

Learning Poetry Writing with Imagination Suggestion Using Nature Beauty Video Media to Improve Learning Outcomes for 8th Grade Students at SMPN 2

  • Tri Endah Haruminarti UPT Sekolah Menengah Negeri 2 Talun
Abstract views: 336 , pdf downloads: 240
Keywords: imajinasi, puisi, sugesti

Abstract

Penelitian ini merupakan tindakan pada kelas yang dilakukan di UPT SMP Negeri 2 Talun. Hasil dari  penelitian menunjukkan bahwa penggunaan sugesti imaginasi media video keindahan alam dapat meningkatkan dan meambah keterampilan menulis puisi siswa kelas VIII E UPT SMP Negeri 2 Talun. Peningkatan dapat dilihat dari peningkatan skor hasil menulis puisi siswa VII E UPT Talun pada setiap siklus. Rata- rata emampuan siswa siswa dalam menulis puisi sebelum adanya tindakan yang berkategori kurang. Akan tetapi, setelah adanya  implementasi tindakan selama dua siklus, kemampuan dari rata-rata siswa dalam menulis puisi menjadi kategori baik. Peningkatan kualitas dari hasil implementasi tersebut dapat dilihat dari perbandingan skor rata-rata menulis puisi siswa pada tahap pratindakan sampai pascatindakan Siklus II. Skor rata-rata siswa pada tahap etelah adanya tindakan sebesar 16,53, pada silkus satu meningkat menjadi 19,95 pada Siklus dua kembali meningkat menjadi 22,31. Dari implementasi tersebut skor rata-rata keterampilan siswa mengalami peningkatan sebesar 2,36. Dengan hail itu keterampilan menulis puisi siswa  kelas VIII E UPT SMP Negeri 2 Talun mengalami peningkatan  yang cukup baik secara proses ataupun produk setelah adanya tindakan menggunakan media video keindahan alam.

References

Arief S. Sadiman, dkk. 2008. Media Pendidikan: Pengertian, Pengembangan, dan Pemanfaatannya. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Arikunto, Suharsimi. 2009. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Arsyad, Azhar. 2011. Media Pembelajaran. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Puspitoningrum, E. 2019 Lesson Study Sebagai Upaya Peningkatan Keterampilan Menulis Karya Tulis Ilmiah Melalui Model Jigsaw Di Era Masyarakat Society 5.0 di Universitas Nusantra PGRI Kediri

Rahmayantis, D.M. 2020 Pengembangan materi bahan ajar menulis puisi dengan menggunakan teknik pemodelan di SMPN 1 Tulungagung di Universitas Nusantara PGRI Kediri KEMBARA: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, dan PengajarannyaVol. 6, No. 2, Oktober, 2020, Halaman: 243-254.

Septiana, Yuspita. 2019. ”Penerapan Metode Sugesti Imajinasi Untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Puisi Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Negeri 12/X Desa Pemusiran Kecamatan Nipah Panjang”. Sekripsi. UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi

Waluyo, Herman J. 2002. Pengkajian Sastra Rekaan. Salatiga: Widyasari Press.

PlumX Metrics

Published
2021-10-25
How to Cite
Haruminarti, T. E. (2021). Pembelajaran Menulis Puisi dengan Sugesti Imajinasi Menggunakan Media Video Keindahan Alam untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas VIII E UPT SMPN 2: Learning Poetry Writing with Imagination Suggestion Using Nature Beauty Video Media to Improve Learning Outcomes for 8th Grade Students at SMPN 2. Wacana : Jurnal Bahasa, Seni, Dan Pengajaran, 5(2), 92-100. https://doi.org/10.29407/jbsp.v5i2.17561