KINERJA DITINJAU DARI SUDUT PANDANG MOTIVASI TENAGA KESEHATAN NON PNS DI RSUD KOTA PASURUAN
DOI:
https://doi.org/10.29407/judika.v9i1.25197Keywords:
Motivasi Kerja, Kinerja, Tenaga Kesehatan Non PNSAbstract
Penurunan motivasi kerja dapat berdampak pada kualitas pelayanan yang diberikan, yang pada akhirnya dapat memengaruhi kepuasan dan kepercayaan pasien. Seperti, kurangnya pengakuan atas kinerja yang baik atau tidak adanya kesempatan untuk pengembangan diri dapat mengakibatkan penurunan semangat kerja. Akibatnya, tenaga kesehatan mungkin menunjukkan penurunan dalam hal kualitas, kuantitas, efektivitas, dan ketepatan waktu dalam pekerjaan mereka. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis hubungan motivasi kerja dengan kinerja tenaga kesehatan non-PNS. Penelitian ini termasuk dalam dalam jenis deskriptif kuantitatif menggunakan cross sectional study. Selain kuisioner, penelitian ini menggunakan data primer untuk pengumpulan data, sampel penelitian terdiri dari 86 responden, yang diambil melalui teknik purposive sampling. Menurut hasil penelitian ini, variabel motivasi kerja berdasarkan indikator prestasi sebagian besar berada dalam kategori sedang 54,7%, Indikator pengakuan kategori sedang 80,2%, indikator pekerjaan kategori sedang 46,5% dan indikator tanggung jawab kategori sedang 65,1%, serta dengan indikator pengembangan diri kategori sedang 64,7%. Pada kinerja menunjukkan indikator kualitas sebagian besar berada dalam kategori sedang 61,6%, Indikator kuantitas kateori rendah 70,9%, indikator ketepatan waktu kategori rendah 43,0% serta dengan indikator efektivitas sebagian besar kategori sedang sebanyak 68,6%. Diharapkan bagi rumah sakit perlu mengembangkan beberapa indikator motivasi kerja untuk peningkatan kinerja tenaga kesehatan non PNS dan untuk pengoptimalan pelayanan rumah sakit yang lebih baik lagi.
Downloads
References
Faiha, H., Fannya, P., Putra, D. H., Medis, R., & Unggul, U. E. (2023). HUBUNGAN MOTIVASI KERJA DENGAN KINERJA PETUGAS REKAM MEDIS DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOJA TAHUN 2023. 2(9), 1551–1559.
Herman, S., Studi, P., Mesin, T., Mesin, J. T., Teknik, F., Sriwijaya, U., Saputra, R. A., IRLANE MAIA DE OLIVEIRA, Rahmat, A. Y., Syahbanu, I., Rudiyansyah, R., Sri Aprilia and Nasrul Arahman, Aprilia, S., Rosnelly, C. M., Ramadhani, S., Novarina, L., Arahman, N., Aprilia, S., Maimun, T., … Jihannisa, R. (2019). AINING, EMPLOYEE ENGAGEMENT AND EMPLOYEE PERFORMANCE: EVIDENCE FROM MAKERERE UNIVERSITY, KAMPALA, UGANDA UGANDA’S HEALTH SECTOR KASIMU. Jurusan Teknik Kimia USU, 3(1), 18–23.
Hermawati, A., Purbaningsih, Y., Iwe, L., Ruspendi Junaedi, I. W., & Wibowo, T. S. (2022). Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Tenaga Kesehatan Berbasis Implementasi Kompetensi dan Komunikasi Organisasi. Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah , 5(2), 2199–2209.
Kebede, B. F., Aboye, T., Genie, Y. D., Tesfa, T. B., & Hiwot, A. Y. (2023). The Effect of Leadership Style on Midwives’ Performance, Southwest, Ethiopia. Journal of Healthcare Leadership, 15(February), 31–41. https://doi.org/10.2147/JHL.S397907
Kurniawati, F. (2020). Hubungan Motivation Factor Dan Hygiene Factor Terhadap Kinerja Petugas Rekam Medis Di Rumah Sakit Umum Bahteramas Dan Rumah Sakit Umum Daerah Kota Kendari. Jurnal Pelita Sains Kesehatan, 01(1), 63–72.
Nina, N. (2020). Analisis Pengaruh Lingkungan Kerja dan Pelatihan Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Ecogen, 5(1), 46. https://doi.org/10.24036/jmpe.v5i1.12772
Pratama, G., & Elistia, E. (2020). Analisis Motivasi Kerja, terhadap kinerja karyawan dimediasi kepuasan kerja. Jurnal Ekonomi, 11(2), 144–152.
Putri, I., Sari, M., & Maisharah, S. (2022). Pengaruh Motivasi terhadap Kinerja Pegawai Tenaga Kesehatan Lain di RSUD Sumberrejo Kabupaten Bojonegoro. 5(2), 1–12.
Rahman La Ede, A., Riska Yulianti Suandi, D., Mariam, I., Studi Sarjana Keperawatan, P., Tinggi Ilmu Kesehatan Sukabumi, S., & Studi Diploma III Keperawatan, P. (2023). Hubungan Motivasi Kerja Dengan Kinerja Perawat Di Instalasi Rawat Inap Dan Instalasi Intensive Care Unit Rumah Sakit Umum Daerah Jampang Kulon Kabupaten Sukabumi. Jurnal Health Society|, 12(1), 59–68.
Setyawan, T. B., Ekowati, S., Ratnawili, R., & Yulinda, A. T. (2021). Pengaruh Kompetensi Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Rumah Sakit Daerah Argamakmur Bengkulu Utara. (JEMS) Jurnal Entrepreneur Dan Manajemen Sains, 2(2), 447–455. https://doi.org/10.36085/jems.v2i2.1778
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Sagita Candra Puspitasari, Mochammad Malik Ibrahim, Dhian Ika Prihananto

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Copyright on any article is retained by the author(s).
- The author grants the journal, right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
- The article and any associated published material is distributed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License