Main Article Content

Abstract

Abstract: : The aim of this research is to  know the effect of multiplication learning outcome of “Mari Kita Bermain dan Berolahraga” for the control class and  experiments class students' learning outcome using video-assisted thematic learning material book. This study uses quasi-experimental research design. The population in this study were third grade students cluster IV Sumberingin  District, Blitar academic year 2015/2016 with sample were third grade student of SDN Sumberingin II and III. Sampling technique was done by purposive sampling technique. The instrument which used were treatment instrument (a video-assisted thematic learning material book and teacher guideline books). Measurement instruments are learning outcome instrument of pre-test and post-tests. Each instrument consists of 10 questions. Data analysis was performed by t test at a significance α  = 0.05. The result study showed that experiments class students' learning outcome (using video-assisted thematic learning material book) is better than the control class (using speech learning).The average results of experimental class students’ cognitive learning outcome is 78.50 with 90.90% percents completeness, while the control class sebesar 67.30 with 60.60% percents completeness. T test also showed that the experimental class students’ learning outcomes better than the control class (t count (2.358)> t table (1.997)).


 


Keywords: book, video-assisted,  learning outcome


 


Abstrak: Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh hasil belajar siswa pada tema Mari Kita Bermain dan Berolahraga untuk kelas kontrol dan kelas eksperimen dalam penggunaan bahan ajar buku tematik berbantuan video. Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian eksperimental semu (quasi eksperimen). Populasi pada penelitian ini adalah siswa kelas 3 gugus IV Kecamatan Sanankulon, Kabupaten Blitar tahun ajaran 2015/2016 dengan sampel penelitian yaitu siswa kelas 3 SDN Sumberingin II dan III. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling. Instrumen yang digunakan berupa instrumen perlakuan (terdiri dari buku ajar tematik berbantuan video dan buku panduan guru). Instrumen pengukuran penelitian yaitu  hasil belajar pre-tes dan post-test yang terdiri dari 10 soal. Analisis data dilakukan dengan uji t pada signifikansi α = 0,05. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh signifikan hasil belajar siswa kelas eksperimen (menggunakan bahan ajar buku tematik berbantuan video) lebih baik daripada kelas kontrol (menggunakan pembelajaran ceramah). Rata-rata hasil belajar kognitif siswa kelas eksperimen sebesar 78,50 dengan persen ketuntasan 90, 90%, sedangkan kelas kontrol sebesar 67,30 dengan persen ketuntasan 60,60%. Uji t juga menunjukkan bahwa hasil belajar kelas eksperimen lebih baik daripada kelas kontrol (thitung (2,358) > ttabel(1,997)).


 


Kata Kunci: buku, berbantuan video, hasil belajar

Article Details

How to Cite
Septinaningrum, S. (2017). PENGARUH BAHAN AJAR BUKU TEMATIK BERBANTUAN VIDEO TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS III SD. JURNAL PENDIDIKAN DASAR NUSANTARA, 2(2). Retrieved from https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/pgsd/article/view/556