Pengembangan Multimedia Game Pembelajaran Matematika SMP

  • Heru Heru Universitas Muhammadiyah Palembang
Abstract views: 1046 , PDF (Bahasa Indonesia) downloads: 748
Keywords: matematika, multimedia game instruksional

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan multimedia game pembelajaran matematika pada siswa kelas VII Sekolah Menengah Pertama Muhammadiyah I Palembang. Tujuan penelitian ini adalah; 1) menghasilkan multimedia game pembelajaran  matematika siswa kelas VII Sekolah Menengah Pertama yang valid; 2) menghasilkan multimedia game instruksional  matematika siswa kelas VII Sekolah Menengah Pertama yang praktis; 3) menghasilkan multimedia game instruksional matematika siswa kelas VII Sekolah Menengah Pertama yang memiliki efek potensial. Model pengembangan yang digunakan  dalam penelitian ini adalah model Plomp yang terdiri dari tiga tahap yaitu: a) tahap penelitian pendahuluan (preliminary research); b) tahap prototipe (prototyping phase); c) tahap penilaian (assessment phase). Berdasarkan data yang peneliti peroleh dari field test dapat disimpulkan bahwa prototype 3 yang sedang dikembangkan memiliki tingkat kepraktisan yang baik dengan rata-rata nilai hasil analisis angket siswa  adalah 83,33 (kategori baik) dan rata-rata nilai hasil analisis observasi adalah 85 (kategori baik). Sementara itu, ditinjau dari efek potensial yang ditimbulkan oleh multimedia interaktif termasuk dalam kategori sangat baik dengan hasil analisis rata-rata nilai siswa adalah 92,29 dan seluruh siswa dinyatakan tuntas karena berdasarkan hasil tes, nilai seluruh siswa di atas nilai criteria ketuntasan minimal (KKM >= 60 )

References

Akker, J. V. (1999). Principles and Methods of Development Research. In Design Approaches and Tools In Education and Training. Netherlands: Springer-Science+ Business Media, B.V.
Arsyad, A. (2009). Media Pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Heinich, R., Molenda, M., Russell, J. D., & Smaldino, S. E. (1996). Instructional Media and Technologies for Learning. New Jersy: Prentice-Hall, Inc.
Hudoyo, H. (1990). Strategi Belajar Mengajar Matematika. Malang: IKIP Malang.
Kapp, K. M. (2012). The Gamification of Learning and Instruction; Game Based Method and Strategies for Training and Education. San Francisco: Pfeiffer.
Kemdikbud. (2014). Permendikbud No. 58 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah. Jakarta: Kemdikbud.
NCTM. (2000). Principles and Standards for School Mathematics. Reston, VA: NCTM.
Plomp , T. (2010). Educational Design Research: an Introduction. In J. v. Akker, B. Bannan, A. E. Kelly, N. Nieveen, & T. Plomp, An Introduction to Educational Design Research. Netherlands: Netzodruk.
Ruseffendi, E. (2006). Dasar-dasar Matematika Modern: untuk Guru. Bandung: Trasito.
Ruseffendi, E. (2006). Pengantar Kepada Membantu Guru Mengembangkan Kompetensinya dalam Pengajaran Matematika. Bandung: Trasito.
Rusman. (2009). Manajemen Kurikulum. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Salen, K., & Zimmerman, E. (2004). Rules of Play: Game Design Fundamentals. London: The MIT Press.
Tessmer, M. (1998). Planning and Conducting Formative Evaluations; Improving the Quality of Education and Training. London: Britsh Library.
Wardani, S. (2004). Permasalahan Kontekstual Mengenalkan Bentuk Aljabar di SMP. Naskah Paket Pembinaan Penataran. Yogyakarta: PPPPG Matematika.

PlumX Metrics

Published
2018-05-30
How to Cite
Heru, H. (2018). Pengembangan Multimedia Game Pembelajaran Matematika SMP. Jurnal Math Educator Nusantara: Wahana Publikasi Karya Tulis Ilmiah Di Bidang Pendidikan Matematika, 4(1), 01 - 14. https://doi.org/10.29407/jmen.v4i01.12003