Main Article Content
Abstract
Kecakapan manusia untuk dapat berpikir kreatif hingga detik ini masih menjadi perkara yang tidak bisa dipandang sebelah mata. Kecakapan ini telah ada di setiap individu, namun baik atau tidaknya tergantung dari latihan pengembangannya, semakin sering diasah dan dikembangkan maka akan semakin baik daya pikir kreatifnya. Di era globalisasi yang serba cepat tanpa kemampuan berpikir kreatif individu cenderung stagnan dan hanya mengikuti sekitar tanpa memiliki inovasi yang membuatnya berkembang. Salah satu cara melatih dan mengembangkannya yakni melalui kegiatan di kelas berupa pembelajaran dengan model pembelajaran yang diterapkan oleh pendidik atau guru. Penelitian ini bertujuan untuk membantu para pendidik dalam menetapkan model pembelajaran yang serasi dengan keadaan untuk dapat meningkatkan daya pikir kreatif peserta didik. Analisis deskriptif disini menjadi metode penelitian yang digunakan dengan tinjauan studi literatur dari berbagai jurnal ilmiah dari Scopus, Sinta, Eric, Neliti, Garba, Sage, Research Gate, Elsevier, Science Direct, dan Google Scholar, lalu diseleksi untuk mendapatkan jurnal ilmiah yang sesuai dengan fokus pembahasan pada penelitian ini. Hasil penelitian ditemukan ada enam model pembelajaran yang terbukti dapat meningkatkan daya pikir kreatif peserta didik SMA pada mata pelajaran Ekonomi yaitu model pembelajaran NHTD-STAD, model pembelajaran Problem Based Learning, model pembelajaran Think Pair Share, model pembelajaran Quantum, model pembelajaran Treffinger, dan model pembelajaran Group Investigation. Berikut pengertian dan bukti hasil penerapannya.
Keywords
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
- Ainurrahman. (2013). Belajar dan Pembelajaran. Alfabeta.
- Anwar, M., Khizar, A., Muhammad Aness, Muhammad Naseer, & Gulam Muhammad. (2020). Relationship of Creative Thinking with the Academic Achievements of Secondary School Students. International Interdisciplinary Journal of Education, 1(3), 44–47. https://www.researchgate.net/publication/338549060_Relationship_of_Creative_Thinking_with_the_Academic_Achievements_of_Secondary_School_Students
- Danuwanti, R., Sudjarwo, & Pargito. (2020). The Effectiveness of Quantum Learning and SSCS Learnings Models in Improving High-Order Thingking Skills with Portofolio Assignment. Research and Scientific Innovation Society (RSIS International), IV(VII). https://www.rsisinternational.org/virtual-library/papers/the-effectiveness-of-quantum-learning-and-sscs-learnings-models-in-improving-high-order-thingking-skills-with-portofolio-assignment/
- Dewan Perwakilan Rakyat & Presiden Republik Indonesia. (2003). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Sekretaris Negara Republik Indonesia. https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/43920/uu-no-20-tahun-2003
- Duch. (1995). Belajar dan Pembelajaran. Rineka Cipta.
- Gough, D. (1991). Thinking about Thinking. Research Roundup, 7(2). https://eric.ed.gov/?q=ED327980&id=ED327980
- Hayati, A. F., & Murdy, K. (2017). Pengaruh Metode Pembelajaran Berbasis Masalah (Problem Based Learning) Terhadap Peningkatan Kemampuan Berfikir Kreatif Peserta didik Pada Mata Pelajaran Ekonomi. Oikos : Jurnal Ekonomi Dan Pendidikan Ekonomi, 1(2), 61–71. https://doi.org/10.23969/oikos.v1i1.235
- Heryati, T. (2019). Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Peserta Didik Dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Investigasi Kelompok. Jurnal Edukasi (Ekonomi, Pendidikan dan Akuntansi), 7(2), 69–90. https://doi.org/10.25157/je.v7i2.3085
- Jelatu, S., Kurniawan, Y., Kurnila, V. S., Mandur, K., & Jundu, R. (2019). Collaboration TPS Learning Model and m-Learning Based on Android for Understanding of Trigonometry Concepts with Different Cognitive Style. International Journal of Instruction, 12(4), 545–560. https://eric.ed.gov/?id=EJ1230123
- Lathifah, C. N. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Treffinger Berbantuan Lembar Kerja Siswa Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Kelas XI SMA Negeri 1 Driyorejo. Jurnal Pendidikan Ekonomi (JUPE), 5(3), Article 3. https://doi.org/10.26740/jupe.v5n3.p%p
- Mahmoud Raba, A. (2017). The Influence of Think-Pair-Share (TPS) on Improving Students’ Oral Communication Skills in EFL Classrooms. Creative Education, 08, 12–23. https://doi.org/10.4236/ce.2017.81002
- Mawaddah, N. E., Kartono -, & Suyitno, H. (2015). Model Pembelajaran Discovery Learning Dengan Pendekatan Metakognitif Untuk Meningkatkan Metakognisi Dan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis. Unnes Journal of Mathematics Education Research, 4(1), Article 1. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/ujmer/article/view/6901
- Orey, M. (2012). Emerging Perspectives on Learning, Teaching, and Technology. CreateSpace Independent Publishing Platform. https://textbookequity.org/Textbooks/Orey_Emergin_Perspectives_Learning.pdf
- Rachmawati, Y., & Kurniati, E. (2011). Strategi Pengembangan Kreativitas Pada Anak (Perpustakaan Nasional RI; 1 ed.). Kencana.
- Santi, I., Maimunah, M., & Roza, Y. (2019). Analisis Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa SMK Pada Materi Barisan Dan Deret Di Kota Pekanbaru. Jurnal Derivat: Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, 6(2), 95–106. https://doi.org/10.31316/j.derivat.v6i2.500
- Shoimin, A. (2014). 68 Model Pembelajaran Inovatif dalam Kurikulum 2013 (Perpustakaan Nasional RI). Ar-Ruzz Media.
- Slone, N., & Mitchell, N. (2014). Technology-based adaptation of think-pair-share utilizing Google drive. Journal of Teaching and Learning with Technology, 3, 102. https://doi.org/10.14434/jotlt.v3n1.4901
- Supriadi, D. (1994). Kreativitas, Kebudayaan, dan Perkembangan Iptek. Alfabeta.
- Treffinger, D. J. (1980). Preliminary Models of Creative Learning. Preliminary Models of Creative Learning.
- Trianto. (2009). Mendesain Model Pembelajaran Inovatif Progresif. Kencana.
- Utami, W. C., & Rusdarti, R. (2021). Effectiveness of Think-Pair-Share Learning Model on Students’ Creativity and Critical Thinking Ability. Economic Education Analysis Journal, 10(2), 268–284. https://doi.org/10.15294/eeaj.v10i2.46502
- Wijaya, H. (2021). Model Pembelajaran Think Pair Share Berbasis Pendidikan Karakter. Sekolah Tinggi Theologia Jaffray. https://www.researchgate.net/publication/357015944_Model_Pembelajaran_Think_Pair_Share_Berbasis_Pendidikan_Karakter
- Wirahayu, Y. A., Purwito, H., & Juarti, J. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Treffinger dan Ketrampilan Berpikir Divergen Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Geografi: Kajian, Teori, dan Praktek dalam Bidang Pendidikan dan Ilmu Geografi, 23(1), 30–40. http://journal2.um.ac.id/index.php/jpg/article/view/599
- Zahran, M. (2019). Model Pembelajaran Quantum Learning Dan Prinsip-Prinsipnya Dalam Pendidikan. Journal of Research and Thought on Islamic Education (JRTIE), 2, 141–157. https://doi.org/10.24260/jrtie.v2i2.1405