Wujud Budaya Indonesia Sebagai Pemantik Motivasi Belajar Bahasa Indonesia Sebagai Bahasa Asing

The Manifestation of Indonesian Culture as a Motivational Trigger for Learning Indonesian as a Foreign Language

  • Prima Vidya Asteria Universitas Negeri Surabaya
  • Anindia Nofitasari Universitas Negeri Surabaya
Abstract views: 287 , pdf downloads: 246
Keywords: budaya, pembelajaran BIPA, YouTube

Abstract

Budaya Indonesia yang beragam dapat digunakan sebagai bahan ajar dalam pembelajaran BIPA. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengaji budaya Indonesia yang digunakan sebagai bahan ajar dalam pembelajaran BIPA dari video Youtube. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Objek penelitian ini yaitu tiga video YouTube berjudul Materi Pengenalan Budaya Wayang dalam Pembelajaran BIPA, Budaya dalam Pengajaran BIPA, dan Pemahaman Lintas Budaya dalam Pembelajaran BIPA. Analisis data dilakukan melalui reduksi data, deskripsi data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan analisis data diketahui bahwa budaya Indonesia yang digunakan sebagai bahan ajar dalam pembelajaran BIPA beragam. Hasil penelitian ini dapat digunakan oleh pengajar BIPA untuk memanfaatkan segala aspek yang berhubungan dengan budaya seperti wayang, museum, pemahaman lintas budaya, dan lainnya melalui video YouTube untuk bahan ajar BIPA.

References

Asteria, Prima Vidya. (2017). Pengenalan Permainan Tradisional Indonesia di Kelas BIPA. Paramasastra: Jurnal Ilmiah Bahasa Sastra dan Pembelajaran. 4(1), 146—159.

Asteria, Prima Vidya. (2022). Pengembangan Bahan Ajar BIPA Madya Terintegrasi Kearifan Lokal. Jurnal Pena Indonesia: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya. 8(1), 37—48.

Kiswantoro, A., & Damiasih, D. (2018). Persepsi Kualitas Layanan Museum Sebagai Sarana Edukasi Masyarakat (Studi Kasus: Museum Gunung Api Merapi Yogyakarta). Kepariwisataan: Jurnal Ilmiah, 12(02), 57–70. https://doi.org/10.47256/kepariwisataan.v12i02.88

Koesoemadinata, M. I. P. (2013). Wayang Kulit Cirebon: Warisan Diplomasi Seni Budaya Nusantara. ITB Journal of Visual Art and Design, 4(2), 142–154. https://doi.org/10.5614/itbj.vad.2013.4.2.6

Lbs, M. A. H. (2022). Analisis Wacana Kritis Berita Pemindahan Ibu Kota Negara Pada YouTube TvOne. Integralistik, 33(2), 60–70. https://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/integralistik/index

Mujianto, H. (2019). Pemanfaatan YouTube Sebagai Media Ajar dalam Meningkatkan Minat dan Motivasi Belajar. Jurnal Komunikasi Hasil Pemikiran dan Penelitian, 5(1), 135–159. www.journal.uniga.ac.id135

Nugraha, A. D., Wardhani, N. E., & Rakhmawati, A. (2019). Karakter Tokoh Utama Novel Kinanti Karya Margareth Widhy Pratiwi. Indonesian Language Education and Literature, 4(2), 171. https://doi.org/10.24235/ileal.v4i2.2602

Nur, M. A. R. (2019). Bipa Sebagai Strategi Kebudayaan Dan Implementasinya Dalam Metode Pembelajaran. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Purbasari, T. (2012). Kajian Aspek Teknis, Estetis dan Simbolis Warna Wayang Kulit Karya Perajin Wayang Desa Tunahan Kabupaten Jepara. Arty: Journal of Visual Arts, 1(1), 1–8. http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/arty

Purwanto, S. (2018). Pendidikan Nilai dalam Pagelaran Wayang Kulit. Ta’allum: Jurnal Pendidikan Islam, 6(1), 1–30. https://doi.org/10.21274/taalum.2018.6.1.1-30

Suyitno, I. (2017). Aspek Budaya dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (BIPA). Bahasa dan Sastra Indonesia dalam Konteks Global, 0812178003, 55–70. https://jurnal.unej.ac.id/index.php/fkip-epro/article/view/4856

Wandira, J. C., Hudiyono, Y., & Rokhmansyah, A. (2019). Kepribadian Tokoh Aminah Dalam Novel Derita Aminah Karya Nurul Fithrati: Kajian Psikologi Sastra. Jurnal Ilmu Budaya, 3(4), 413–419.

Widianti, A. W. (2017). Kajian Ekologi Sastra dalam Kumpulan Cerpen Pilihan Kompas 2014 di Tubuh Tarra dalam Rahim Pohon. Jurnal Diksatrasia, 1(2), 1–9.

Zaenuri, M., & Yuniawan, T. (2018). Pengembangan Laman Media Audiovisual Bermuatan Materi Kebudayaan Indonesia Sebagai Media Pembelajaran Bipa. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 7(1), 61–65. https://doi.org/https://doi.org/10.15294/jpbsi.v7i1.20637

PlumX Metrics

Published
2023-04-30
How to Cite
Asteria, P. V., & Nofitasari, A. (2023). Wujud Budaya Indonesia Sebagai Pemantik Motivasi Belajar Bahasa Indonesia Sebagai Bahasa Asing: The Manifestation of Indonesian Culture as a Motivational Trigger for Learning Indonesian as a Foreign Language. Wacana : Jurnal Bahasa, Seni, Dan Pengajaran, 7(1), 61-71. https://doi.org/10.29407/jbsp.v7i1.19887
Section
Article