Analisis Komunikasi Matematis Siswa SMP Pada Materi Segiempat

  • Risa Sapta Dilla IKIP Siliwangi
  • Nuraeni Adriati IKIP SILIWANGI
  • Chandra Novtiar IKIP Siliwangi
Abstract views: 395 , PDF (Bahasa Indonesia) downloads: 325
Keywords: Mathematical communication, Segi Empat

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mendeskripsikan pencapaian komunikasi matematis siswa dengan observasi dan wawancara. Dalam penelitian ini, metode yang digunakan ialah deskriptif kualitatif dengan subjek 30 siswa SMP N 2 Ngamprah kelas VII. Instrumen berupa 4 soal tes uraian. Hasil penelitian yang diperoleh yaitu persentase indikator kemampuan menghubungkan benda nyata dan gambar ke dalam bentuk ide matematika adalah 41,67 %, menyusun konjektur, menyusun argumen, dan generalisasi persentase kemampuannya sebesar 49,17 %, menjelaskan ide, situasi matematika secara tertulis dengan menggunakan gambar yaitu mencapai 57,78 %, menyatakan peristiwa sehari-hari dalam bahasa atau simbol matematika, persentase kemampuannya  adalah 24,67 %.

References

Aini, N. N., Sukestiyarno, & Waluya, B. (2015). Analisis Komunikasi Matematis Dan Tanggung Jawab Pada Pembelajaran Formulate Share Listen Create Materi Segiempat. Unnes Journal of Mathematics Education Research, 4(2), 115–121.
Hendriana, H., Sumarmo, U., & Rohaeti, E. E. (2013). Kemampuan Komunikasi Matematik Serta Kemampuan dan Disposisi Berpikir Kritis Matematik. Delta-Pi: Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, 2(1), 35–45.
Kurnia, A. (2017). Mengembangkan Kemampuan Pemahaman dan Komunikasi Matematik Serta Kemandirian Belajar Siswa SMP Melalui Reciprocal Teaching. STKIP SILIWANGI BANDUNG.
Pratiwi, D. D. (2015). Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Dalam Pemecahan Masalah Matematika Sesuai Dengan Gaya Kognitif Dan Gender. Al-Jabar, 6(2), 40–52.
Senjayawati, E. (2015). Penerapan Pendekatan Kontekstual untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematik Siswa SMK di Kota Cimahi. Didaktik, 9(1), 33–39.

PlumX Metrics

Published
2018-05-30
How to Cite
Dilla, R. S., Adriati, N., & Novtiar, C. (2018). Analisis Komunikasi Matematis Siswa SMP Pada Materi Segiempat. Jurnal Math Educator Nusantara: Wahana Publikasi Karya Tulis Ilmiah Di Bidang Pendidikan Matematika, 4(1), 57-62. https://doi.org/10.29407/jmen.v4i01.12017