ANALIS UNSUR EKSTRINSIK NILAI MORAL DAN NILAI KEPERCAYAAN CERITA RAKYAT ASAL USUL BANYUWANGI DITINJAU DARI KAJIAN SASTRA ANAK


Abstract
Cerita rakyat merupakan sebagian besar kekayaan budaya dan sejarah yang dimiliki oleh bangsa Indonesia. Pada umumnya, cerita rakyat mengisahkan kejadian di suatu tempat atau asal muasal suatu tempat. Cerita rakyat asal Jawa Timur ini menceritakan tentang kesetiaan seorang istri kepada suaminya. cerita ini juga mengajarkan untuk saling percaya atau bersikap positif baik di lingkungan masyarakat maupun di lingkungan keluarga. Metode penelitian kualitatif yang penulis gunakan dalam penelitian ini untuk mendeskripsikan tentang Unsur Ekstrinsik Cerita Rakyat Asal Usul Banyuwangi Ditinjau Dari Kajian Sastra Anak. Pada unsur ekstrinsik cerita rakyat Asal Usul Banyuwangi terdapat nila moral dan kepercayaan. Cerita ini mengajarkan kita untuk lebih tidak mempercayai orang lain dan agar tidak menuduh seseorang dengan cara mencari buktinya terlebih dahulu.
References
Alfian Rokhmansyah. 2014. Studi dan Pengkajian Sastra: Perkenalan Awal Terhadap Ilmu Sastra. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Agan, S., Puspitoningrum, E. 2021. Kosa Kata Bahasa Asing dalam Bahasa Indonesia Ragam Jurnalistik. Wacana: Juranal Bahsa, Sastra, dan Pengajaranya. Volume 5, Nomor 2, hlm 63 – 76.
Aminuddin. 1987. Pengantar apresiasi karya sastra. Malang: Sinar Baru
Arifin, Muh. Zainul. 2019. Nilai Moral Karya Sastra Sebagai Alternatif Pendidikan Karakter. Jurnal Literasi. https://jurnal.unigal.ac.id/index.php/literasi/article/view/1953
Hutomo, Suripan Sadi. 1991. Mutiara yang Terlupakan: Pengantar Studi Sastra Lisan. Jawa Timur: Himpunan Sarjana Kesusastraan Indonesia.
Nurgiyantoro, B. 2005. Teori Pengkajian Fiksi. Yogyakarta: UGM Press.
Nurgiyantoro, Burhan. 2018. Sastra Anak Pengantar Pemahaman Dunia Anak. Yogyakarta:Gajah Mada University Press
Panda, Jalan. 2015. “Sastra Anak (Pengertian, Jenis,dan karakteristik)”..(online). (https://hanankaruniablog.wordpress.com/2015/12/10/sastra-anak- pengertian- jenisdan-karakteristik-dan/, diakses 12 Desember 2021)
Puryanto, Edi. 2008. Konsumsi Anak dalam Teks Sastra di Sekolah. Makalah - dalam Konferensi Internasional Kesusastraan XIX HISKI.
Rusyana, Y. 1984. Metode pengajaran sastra. Bandung: Gunung Larang.
Sudjiman. 1984. Memahami cerita rekaan. Jakarta: Pstaka Jaya.
Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif,. Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Semi, A. 1989. Kritik sastra. Bandung: Angkasa
Student, Indonesia. 2017. Pengertian Cerita Rakyat Menurut Para Ahli, Ciri, Dan Manfaatnya Lengkap. (online)..(https://www.indonesiastudents.com/pengertian- cerita-rakyat-menurut-para- ahli-ciri-dan-manfaatnya/, diakses 12 Desember 2021).
Tarigan, H. G. 1984. Prinsip-prinsip dasar sastra. Bandung: Angkasa.
Wahyuddin, Wisrawaty. 2016. Kemampuan Menentukan Isi Cerita Rakyat Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Raha. Jurnal Bastra. http://ojs.uho.ac.id/index.php/BASTRA/article/download/1060/699
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
- Hak cipta atas artikel apa pun dipegang oleh penulisnya.
- Penulis memberikan jurnal, hak publikasi pertama dengan karya yang dilisensikan secara bersamaan di bawah Lisensi Atribusi Creative Commons yang memungkinkan orang lain untuk membagikan karya dengan pengakuan atas kepenulisan dan publikasi awal karya tersebut dalam jurnal ini.
- Penulis dapat membuat pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan dari publikasi awalnya di jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting karya mereka secara online (misalnya, di repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengiriman, karena hal itu dapat mengarah pada pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan.
- Artikel dan materi terkait yang diterbitkan didistribusikan di bawah Lisensi Internasional Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0