Pembelajaran Apresiasi Bermain Drama Siswa SMK Kabupaten Kediri Tahun Pelajaran 2016/2017
Appreciation of Drama Play Learning for Vocational High School Students in Kediri Regency, Academic Year 2016/2017
Abstract
Penelitian ini di latar belakangi oleh perkembangkan ilmu pengetahuan sastra yang kian tahun selalu meningkat.Sastra tidak hanya berisi tentang unsur-unsur yang terkandung dalam sastra itu sendiri, tetapi sastra juga dapat mengandung di dalam kehidupan sehari-hari, mulai dari adat istiadat, agama, sosial, psikologi. Tahapan penelitian dibagi menjadi 3 yaitu tahap persiapan, pelaksanaan dan tahap pelaporan.Sumber data diperoleh dari pentas teater tradisonal ketoprak dengan durasi waktu 60 menit. Prosedur pengumpulan data dalam penelitian ini menggunkan tehnik dokumentasi dan opservasi.Sedangkan tehnik analisis data dilakukan dengan tehnik analisis dokumentasi dan triangulasi data. Pada penelitian ini dilakukan untuk mengecek keabsahan data, dapat dilakukan dengan dua cara yaitu triangulasi sumber dan triangulasi teknik.
References
Arikunto, Suharsimi. 2000. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Cristina, 2010. Dasar Pembelajaran Drama. Yogyakarta: Gramedia Pustaka Umum.
Effendi, Anwar. 2002. Diktat Kuliah Tealaah Drama. Yogyakarta: Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Yogyakarta: Endraswara.
Suwardi. 2014. Metode Pembelajaran Drama. Yogyakarta: CAPS (Center of Academic Publishing Service).
Hamalik Oemar, 2003. Pembelajaran Sastra. Bandung: Angkasa
Karmini, Ni Nyoman. 2011. Teori Pengkajian Prosa Fiksi dan Drama. Denpasar: Pustaka Larasan.
Lecy, Moleong J. 2014. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Luxemburg, 2002. Teori Pengkajian Sastra. Jakarta: Gramedia Pustaka Umum
Mufida, 2011. Metode Pembelajaran Sastra. Yogyakarta: Gramedia Pustaka Umum
Nio, 2006. Pengkajian Apresiasi Drama. Bandung. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Nurgiyantoro, Burhan. 2010. Teori Pengkajian Fiksi. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.
Purwahida, 2009. Metode Pembelajaran Drama. Denpasar: Pustaka Larasan.
Saryono, Djoko. 2009. Dasar Apresiasi Sastra. Yogyakarta: Elmatera Publishing.
Sugiyono. 2009. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: ALFABETA.
Sukmadinata, Nana. 2005. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Tarigan, Henry Guntur. 1985. Prinsip-Prinsip Dasar Sastra. Bandung: Angkasa.
Waluyo, Herman J. 2007. Drama Naskah, Pementasan, dan Pengajarannya. Surakarta: UNS Press.
Wellek, Rene & Warren, Austin. 2014. Teori Kesusastraan. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Wiyatmi, 2006. Pengkajian Prosa dan Drama. Yogyakarta: Citra Aji Pramana.
The authors publishing in this journal agree to the following terms:
- Copyright for any article is retained by the author(s).
- The author grants the journal first publication rights with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
- Articles and related materials published are distributed under the Lisensi Internasional Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0