Ekologi Budaya Dalam Cerpen “KAYU NAGA” Karya Korrie L.R (Kajian Ekologi Budaya Julian H.Steward)
Cultural Ecology in the Short Story “KAYU NAGA” by Korrie L.R (Julian H.Steward Cultural Ecology Study)
Abstract
Penelitian ini mendeskripsikan hubungan antara lingkungan dengan pemanfaatan teknologi dan produksi, mendeskripsikan pola tata perilaku pengeksploitasi kawasan berhubungan dengan teknologi dalam kebudayaan dan mendeskripsikan hubungan tingkat pengaruh pola-pola sistem pemanfaatan lingkungan terhadap budaya.. Teori Julian H. Steward mengkaji ekologi budaya antropologi sastra. Metode dan Pendekatan adalah kualitatif. Sumber data yaitu cerpen “Kayu Naga” karya Korrie. Data penelitian berupa tindakan dan dialog tokoh yang digambarkan melalui penggalan-penggalan kata, frasa, klausa dan kalimat hingga wacana dalam cerpen “Kayu Naga” karya Korrie. Teknik pengumpulan teknik baca dan catat Teknik. Analisis data deskriptif analisis. Hasil penelitian 1) hubungan antara lingkungan dengan pemanfaatan teknologi dan produksi oleh perusahaan dan masyarakat suku Dayak cara penebangan ilegal yang dilakukan oleh penguasa sebagai pengolahan. 2) Pola tata perilaku pengeksploitasi kawasan berhubungan dengan teknologi dalam kebudayaan oleh suku Dayak dengan cara bekerja berburu, menebang pohon dan membuat rumah diatas pohon. 3) Hubungan tingkat pengaruh pola-pola sistem pemanfaatan lingkungan terhadap budaya masyarakat Dayak melalui mengerti dan melihat lingkungan sekitar.
References
Abrams. 1981. Teori Pengantar Fiksi. Yogyakarta: Hanindita Graha Wida
Amri, Emizal. 1997. PERKEMBANGAN TEORI PERTUKARAN, STRUKTURAL FUNGSIONAL, DAN EKOLOGI BUDAYA: Implementasi dan Sumbangmya dalam Stud1 Antropologl Budaya. Padang: Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan.
Daeng, Hans J. 2000. Manusia Kebudayaan Dan Lingkungan Tinjauan Antropologis. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Juliasih. 2012. Manusia dan Lingkungan dalam Novel Life In The Iron Millis Karya Rebecca Hardings Davis. Jurnal Litera.
Putra, Candra Rahma W. 2019. EKOLOGI BUDAYA DALAM NOVEL LANANG KARYA YONATHAN RAHARDJO. Malang: Universitas Muhammadiyah Malang
Rampan, Korrie Layun. 2007. Kayu Naga. Jakarta: Yayasan Pusta Obor Indonesia
Ratna, Nyoman Kutha. 2015. Teori, Metode, dan Teknik Penelitian Sastra dari Strukturalieme hingga Poststrukturalisme Perspektif Wacana Naratif. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Sugiyono. 2010. Metode penelitian kuantitatif dan kualitatif. Bandung: CV Alfabeta
Widianti, Ande Wina. 2017. KAJIAN EKOLOGI SASTRA DALAM KUMPULAN CERPEN PILIHAN KOMPAS 2014 DI TUBUH TARRA DALAM RAHIM POHON. Ciamis: Universitas Galuh Ciamis.
The authors publishing in this journal agree to the following terms:
- Copyright for any article is retained by the author(s).
- The author grants the journal first publication rights with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
- Articles and related materials published are distributed under the Lisensi Internasional Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0