MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI MELALUI MEDIA AUDIO REKAMAN BERITA RADIO PADA SISWA KELAS VB SDN KADEMANGAN 01 KABUPATEN BLITAR
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk (1) Mendeskripsikan keterampilan menulis narasi kelas VB SDN Kademangan 01 dengan bantuan media audio berupa rekaman berita radio (2) Mendeskripsikan peningkatan keterampilan menulis narasi siswa kelas VB di SDN Kademangan 01 Kabupaten Blitar dengan bantuan media audio berupa rekaman berita radio. Data yang diperoleh berupa hasil tes, lembar observasi, wawancara dan dokumentasi dianalisis dengan teknik deskriptif kualitatif. Hasil penelitian yang telah dilaksanakan dengan penerapan media audio berupa rekaman berita radio diperoleh peningkatan keterampilan menulis narasi pada siswa di kelas VB.
References
Arikunto, S. 2002.Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Edisi Revisi V. Jakarta: Rineka Cipta.
Heriawan Asep Herry, dkk. 2003.Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: UniversitasTerbuka.
Mulyati, Y. 2010.Bahasa Indonesia. Jakarta. Universitas Terbuka.
Munadi,Yudhi. 2010.Media Pembelajaran Sebuah PendekatanBaru. Jakarta: Gaung Persada Press.Sardiman. 1994.Interaksi dan MotiVBsi Belajar Mengajar. Jakarta: Raja Grafindo Persada.Suparno. 2007.Keterampilan Dasar Menulis.Jakarta: Universitas Terbuka
Tarigan, Henry Guntur. 1994.Menulis sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.
Wibawa dan Mukti. 1991.Media Pengajaran.Jakarta: Dirjendikti
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.