Stres Akademik Mahasiswa Dalam Perkuliahan Daring Selama Masa Pandemi Covid-19

Isi Artikel Utama

Arifah Qatrunada
Maghfirotul Lathifah
Sutijono

Abstrak

Fenomena yang terjadi pada bulan Maret yaitu Pandemi Covid-19. Hal tersebut mengharuskan semua kegiatan dilakukan di rumah, termasuk dunia perkuliahan. Perkuliahan saat ini dilakukan secara daring, dengan memunculkan banyak hambatan dan keluhan yang dirasakan oleh mahasiswa diantaranya tuntutan tugas yang berlebihan, terhambatnya praktikum, kesulitan memahami dan mencerna materi, kesulitan pengaksesan website, sinyal yang harus stabil, terkait pembayaran UKT dan kuota internet, sehingga dapat membuat mahasiswa menjadi stres, atau yang biasa disebut stres akademik. Stres akademik adalah suatu tekanan yang dialami oleh individu terkait dengan tuntutan akademik sehingga dapat mempengaruhi kondisi fisik, emosional, perilaku, dan kognitif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui stres akademik yang dialami oleh mahasiswa dalam perkuliahan daring. Penelitian ini merupakan pendekatan penelitian kualitatif, jenis deskriptif. Instrumen yang digunakan yaitu kuesioner dan wawancara. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 98 mahasiswa. Teknik analisis data yang digunakan yaitu reduksi data, penyajian data, penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa Mahasiswa Angkatan 2018 di Universitas X selama perkuliahan daring mengalami stres akademik dengan kategori tinggi 37 mahasiswa, sedang 60 mahasiswa, dan rendah 1 mahasiswa. Oleh karena itu, mahasiswa diharapkan mampu mengendalikan dan menyesuaikan diri saat perkuliahan daring agar meminimalisir terjadinya stres akademik.

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##

Rincian Artikel

Bagian
Artikel

Referensi

Aihie, Osenweugwor & Ohanaka, Blessing. 2019. “Perceived Academic Stress among Undergraduate Students in a Nigerian University Osenweugwor Ngozi Aihie Blessing Ijeoma Ohanaka.” 56–66. doi: 10.2478/jesr-2019-0013.

AlAteeq, Deemah A., Sumayah Aljhani, and Dalal AlEesa. 2020. “Perceived Stress among Students in Virtual Classrooms during the COVID-19 Outbreak in KSA.” Journal of Taibah University Medical Sciences 15(5):398–403. doi: 10.1016/j.jtumed.2020.07.004.

Alda, Rieza Rizqy, Budi Utomo, and Helmia Hasan. 2020. “Correlation Between Stress Level and Learning Motivation of Pre-Clinical Medical Student in Faculty of Medicine Universitas Airlangga.” (01):18–22. doi: 10.20473/juxta.V11I12020.18-22.

Andiarna, Funsu. 2020. “Effects of Online Learning on Student Academic Stress During the Covid-19 Pandemic.” Jurnal Psikologi 16(2):139–50.

Clabaugh, Alison, Duque Juan, and Fields Logan. 2021. “Academic Stress and Emotional Well-Being in United States College Students Following Onset of the COVID-19 Pandemic.”

Dwi, Indah, Cahya Izzati, Fatwa Tentama, and Hadi Suyono. 2020. “European Journal of Education Studies ACADEMIC STRESS SCALE : A PSYCHOMETRIC STUDY.” 153–68. doi: 10.46827/ejes.v7i7.3161.

Fink, G. 2016. “Outlined : Lessons from Anxiety.” Stress Concepts and Cognition, Emotion, and Behavior 1(April):3–11.

Friskawati, Gita. 2021. “Student’s Academic Level Stress During Online in Physical Education.”

Harahap, Ade Chita Putri, Dinda Permatasari Harahap, and Samsul Rivai Harahap. 2020. “Analisis Tingkat Stres Akademik Pada Mahasiswa Selama Pembelajaran Jarak Jauh Dimasa Covid-19.” Biblio Couns : Jurnal Kajian Konseling Dan Pendidikan 3(1):10–14. doi: 10.30596/bibliocouns.v3i1.4804.

Jung, Inkyung, Jung-hyun Kim, Yuanyuan Ma, and Chanran Seo. 2015. “Mediating Effect of Academic Self-Efficacy on the Relationship between Academic Stress and Academic Burnout in Chinese Adolescents of Human Ecology.” 16(2):63–77.

Kusnayat, Agus, Nani Sumarni, Agus Salim Mansyur, Qiqi Yuliati Zaqiah, and Universitas Telkom Bandung. 2020. “Pengaruh Teknologi Pembelajaran Kuliah Online Di Era Covid-19 Dan Dampaknya Terhadap Mental Mahasiswa.” EduTeach : Jurnal Edukasi Dan Teknologi Pembelajaran 1(2):153–65.

Levani, Prastya, and Mawaddatunnadila. 2021. “Coronavirus Disease 2019 (COVID-19): Patogenesis, Manifestasi Klinis Dan Pilihan Terapi.” Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan 17(1):44–57.

Lubis, Hairani, Ayunda Ramadhani, and Miranti Rasyid. 2021. “Stres Akademik Mahasiswa Dalam Melaksanakan Kuliah Daring Selama Masa Pandemi Covid 19.” Psikostudia : Jurnal Psikologi 10(1):31. doi: 10.30872/psikostudia.v10i1.5454.

Oducado, Ryan Michael F., and Homelo V Estoque. 2021. “Online Learning in Nursing Education during the COVID-19 Pandemic : Stress , Satisfaction , and Academic Performance.” 4(2):143–53.

Pendidikan, Bidang Psikologi, Maria Rayna, Kartika Winata, Program Studi, Magister Psikologi, Relaksasi-afirmasi Diri Ditinjau, and Dari Jenis. 2017. “PENURUNAN STRES AKADEMIK MENGGUNAKAN TEKNIK RELAKSASI-AFIRMASI DIRI DITINJAU DARI FAKULTAS PSIKOLOGI.” 1–11.

Sa’diyah, Nilam Puspa, and Brillian Rosy. 2021. “Pengaruh Pembelajaran Daring Terhadap Hasil Belajar Pada Masa Pandemi Covid-19.” Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi) 5(2):552–63.

Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Bandung: ALFABETA.

Susilo, Adityo, Cleopas Martin Rumende, Ceva Wicaksono Pitoyo, Widayat Djoko Santoso, Mira Yulianti, Herikurniawan Herikurniawan, Robert Sinto, Gurmeet Singh, Leonard Nainggolan, Erni Juwita Nelwan, Lie Khie Chen, Alvina Widhani, Edwin Wijaya, Bramantya Wicaksana, Maradewi Maksum, Firda Annisa, Cynthia Olivia Maurine Jasirwan, and Evy Yunihastuti. 2020. “Coronavirus Disease 2019: Tinjauan Literatur Terkini.” Jurnal Penyakit Dalam Indonesia 7(1):45. doi: 10.7454/jpdi.v7i1.415.

Yasufi, Rika. 2018. “Hubungan Antara Dukungan Sosial Dengan Stres Akademik Pada Remaja.”