Analisis media pembelajaran e-learning melalui pemanfaatan teknologi dalam pembelajaran matematika di rumah sebagai dampak 2019-nCoV
DOI:
https://doi.org/10.29407/jmen.v6i1.14356Keywords:
e-learning, Technology, 4C, 2019-nCoVAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemanfaatan teknologi dalam pembelajaran Matematika di rumah sebagai dampak dari adanya 2019-nCoV. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian studi kasus dengan metode penelitian kualitatif deskriptif. Peneliti berusaha mendeskripsikan hasil penelitian secara naratif, untuk memperoleh data peneliti menggunakan sumber data peneliti yang diperoleh dari narasumber atau informan, tempat dan pristiwa, dan dokumen hasil penelitian peneliti dilakukan dengan teknik pengambilan purposive sampling. Teknik pengumpulan data dengan melalui wawancara, observasi dan analisis dokumen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara umum dalam penerapannya telah sesuai dengan prinsip pertimbangan memilih media pembelajaran yang tepat dikenal dengan istilah ACTION (Access, Cost, Technology, Interactivity, Organization, Novelety) Meskipun dalam pelaksanaan dan penerapannya ada faktor yang belum berperan yaitu technology. Selain itu pembelajaran e-learning ini dijadikan sebagai salah satu sarana yang dimanfaatkan guru dalam proses pembelajaran untuk bisa berhasil keterampilan abad 21 yaitu siswa dituntut mempunyai keterampilan 4C yaitu: creativity, critical thinking, communication, collaboration.
References
Abdulmajid, N. W., Pramuntadi, A., & Rochmah, E. (2017). Penerapan e-learning sebagai pendukung adaptive learnin g dan peningkatan kompetensi siswa smk di kabupaten bantul. Taman Vokasi, 5(2), 170–182. https://doi.org/10.30738/jtvok.v5i2.2475
Etrina, Anriani, N., & Fathurrohman, M. (2019). Pengembangan Bahan Ajar Matematika Berbasis Kompetensi Abad 21 untuk Guru SMP/MTs. Prosiding Seminar Dan Diskusi Nasional Pendidikan Dasar, 1–5. http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/psdpd/article/view/9935
Hanum, N. S. (2013). Keefetifan e-learning sebagai media pembelajaran (studi evaluasi model pembelajaran e-learning SMK Telkom Sandhy Putra Purwokerto). Jurnal Pendidikan Vokasi, 3(1), 90-102. https://doi.org/10.21831/jpv.v3i1.1584
Hardiyana, A. (2016). Optimalisasi pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi dalam pembelajaran PAUD. AWLADY: Jurnal Pendidikan Anak, 2(1), 1-12. DOI: 10.24235/awlady.v2i1.762
Heru, H. (2018). Pengembangan Multimedia Game Pembelajaran Matematika SMP. Jurnal Math Educator Nusantara: Wahana Publikasi Karya Tulis Ilmiah Di Bidang Pendidikan Matematika, 4(1), 01 - 14. https://doi.org/10.29407/jmen.v4i01.12003
Indonesia, U. P. (n.d.). Media Pembelajaran. In Media Pembelajaran (pp. 78–117). http://file.upi.edu/Direktori/FPIPS/JUR._PEND._GEOGRAFI/197210242001121-BAGJA_WALUYA/MEDIA_PEMBEL.GEOGRAFI/Teknik_pemilihan_Media_Pembelajaran.pdf
Nurdin, I. R. (2017). Penerapan sistem pembelajaran jarak jauh berbasis massive open online course ( MOOC ) DI. In Universitas Negeri Semarang. http://lib.unnes.ac.id/31063/1/1102412096.pdf
Rahmadi, I. F. (2013). Penerapan e-learning dalam sistem pendidikan jarak jauh pada mata kuliah pendidikan agama islam (Studi Kasus Tutorial Online di Universitas Terbuka). Skripsi. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta. http://repository.uinjkt.ac.id/dspace/bitstream/123456789/24263/1/Imam Fitri Rahmadi.pdf
Ramadhan, B. (2018). Inilah Perkembangan Digital Indonesia Tahun 2018 | Good News from Indonesia. Good News. https://www.goodnewsfromindonesia.id/2018/02/06/inilah-perkembangan-digital-indonesia-tahun-2018
Ratmilah. (2013). Implementasi Model E-Learning Sebagai Pendukung Kuliah Pada Jurusan Kependidikan Islam Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Sunan Kalijaga Yogyakarta Tahun Akademik 2012-2013. Skripsi. Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta. http://digilib.uin-suka.ac.id/7565/
Rohmah, F. (2016). Analisis kesiapan sekolah terhadap penerapan pembelajaran online (e-learning) di SMA Negeri 1 Kutowinangun. Jurnal Elektronik Pendidikan Teknik Informatika, 5(4). https://eprints.uny.ac.id/43349/1/Faridatur_12520244048.pdf
Santoso, E. (2009). Pengaruh pembelajaran online terhadap prestasi belajar kimia ditinjau dari kemampuan awal siswa (studi eksperimen pada siswa kelas X SMA Negeri 1 Purwantoro Wonogiri) (Doctoral dissertation, UNS (Sebelas Maret University)). https://digilib.uns.ac.id/dokumen/download/12637/MjcxOTY=/Pengaruh-pembelajaran-online-terhadap-prestasi-belajar-kimia-ditinjau-dari-kemampuan-awal-siswa-studi-eksperimen-pada-siswa-kelas-X-SMA-Negeri-1-Purwantoro-Wonogiri-abstrak.pdf
Sisdiknas. (2003). UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 20 TAHUN 2003 TENTANG SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL. 1, 6–8. https://doi.org/10.16309/j.cnki.issn.1007-1776.2003.03.004
Subekti, I. M., & Muchtarom, M. (2017). Analisis Penerapan Media Pembelajaran Berbasis Internet melalui Pemanfaatan Smartphone dalam Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKN) di SMA Negeri 1 Kartasura. Educitizen, 2(2).
Syahriningsih, A., & Hiola, S. F. (2018, Nopember). Analisis Kebutuhan Pengembangan Media Pembelajaran E-Learning Berbasis Moodle Di SMA. Prosiding Seminar Nasional Biologi dan Pembelajarannya, Universitas Negeri Makasar, Makasar. https://pdfs.semanticscholar.org/0630/9584b634fb2670e2009e3efa46bcf95c37ed.pdf
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
1. Copyright on any article is retained by the author(s).
2. The author grants the journal, right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work’s authorship and initial publication in this journal.
3. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
4. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
5. The article and any associated published material is distributed under the Creative Commons Attribution 4.0 Internasional License