Pengaruh Layanan Konseling Individu dengan Teknik Modelling untuk Meningkatkan Motivasi Belajar di SMA Negeri 1 Tambakboyo

Isi Artikel Utama

Prihatiningtia

Abstrak

Buruknya konsep diri pada remaja salah satunya dapat dilihat dari adanya ketidakpercayaan diri. Siswa yang percaya diri yakin atas kemampuan diri serta memiliki pengharapan yang realistis.Tujuan penelitian eksperimen ini adalah mengurangi pengharapan tidak realistis dengan menggunakan teknik instruksi diri yang dapat mengarahkan siswa untuk mengontrol perilaku dan pemikiran-pemikiran negatif yang menimbulkan rendahnya rasa percaya diri (overt-covert). Hasil analisis uji wilcoxon menunjukkan bahwa sig. (2-tailed) 0,042<0,05 yang dapat diartikan teknik self instruction dapat meningkatkan kepercayaan diri siswa SMP Muhammadiyah 4 Singosari dengan taraf signifikan 5%. Penggunaan teknik self instruction sebagai alternatif teknik untuk meningkatkan kepercayaan diri siswa dimulai dari prosedur rasional, bimbingan diri sendiri, overt eksternal guidance, overt self guidance, faded overt self guidance, covert self guidance, dan homework.    

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##

Rincian Artikel

Bagian
Artikel

Referensi

Arikunto, S. (2014). Prosedur Penelitian ( SuatuPendekatanPraktik).Jakarta: RinekaCipta

Dimyati dan Mudjiono.2002. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta:Rineka Cipta

Hidayat, Dede Rahmat & Aip Badrujaman. (2012). Penelitian Tindakan dalam Bimbingan danKonseling. Jakarta :PT. Indeks.


Sardiman, A.M. 2007. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Grafindo Persada

Sobur, Alex. 2003. Psikologi Umum. Bandung: Pustaka Setia

Sugiono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, kualitatif dan R&D. Bandung:Alfabeta.


Melati, Fina (2011). Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Melalui Layanan Penguasaan Konten Dengan Teknik Permainan Pada Siswa Kelas VII RSBI Di SMP Negeri 3 Batang. Skripsi. Universitas Negeri Semarang

Nelawati, Cristina (2017). Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa SMP Jalur Kartu Menuju Sejahtera Melalui Layanan Bimbingan Kelompok Dengan Metode Grub Dynamis Pada Siswa Kelas VIII H Dan Dapat Membuktikan Metode Grub Dynamis Dapat Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa VIII H SMP Negeri 15 Yogyakarta. Sripsi. Universitas Sanata Darma Yogyakarta

Hayani, Tri Wirda ( 2008).Hubungan Antara Medelling Dengan Perilaku Membeli Pakaian Pada Remaja Putri.Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah

Fitriati, Hikmah (2012). tentang penerapan metode modelling untuk meningkatkan hasil belajar materi membuat kerajinan dari kertas pada siswa kelas IV SD Negeri 2 Karang Jati Banjarnegara. Universitas Negeri Semarang