Menghadapi Pekan Olahraga Nasional tahun 2020: sejauh mana profil kondisi fisik atlet bola tangan Provinsi Jawa Tengah

Abstrak

Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui sampai dimana persiapan atlet bola tangan Jawa Tengah untuk menghadapi Pekan Olahraga Nasional (PON) 2021 di Papua. Bola tangan di Jawa Tengah merupakan olahraga yang ditargetkan mendapatkan medali dalam PON 2021 baik dari tim putra dan tim putri, adanya data mengenai hasil kondisi fisik bertujuan untuk melihat kemajuan dan kekurangan dari atlet bola tangan Jawa Tengah. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan pendekatan survey dan tes dan pengukuran. Populasi dari penelitian ini berjumlah 28 orang, dengan teknik total sampling semua populasi terlibat pada penelitian ini. Hasil dari penelitian ini menunjukan analisis data didapatkan 1 atlet (5%) masuk dalam kategori baik sekali, 16 atlet (73%) masuk dalam kategori baik, 5 atlet (23%) masuk dalam kategori sedang, 0 atlet (0%) masuk dalm kategori kurang, dan 0 alet (0%) masuk dalam kategori kurang sekali. Maka dapat ditarik kesimpulan bahwa profil kondisi fisik atlet bola tangan secara keseleruhan masuk dalam kategori baik dengan frekuensi 16 atlet (73%). Keterbatasan dari penelitian saat ini adalah persiapan atlet yang sedikit terganggu karena adanya pandemi covid-19 serta pelaksanaan yang diundur ke tahun 2021. Penelitian ini nantinya bisa digunakan ataupun diaplikasikan oleh para pelatih yang berada di kabupaten dan kota di Jawa Tengah untuk dapat melihat kondisi fisik para atletnya, dengan acuan mencapai standar kondisi fisik yang ada di tim pelatda PON ini.

https://doi.org/10.29407/js_unpgri.v6i3.15215
PDF (English)
Similarity Check (English)

Referensi

Adziman, L., Arwin, A., & Syafrial, S. (2017). Profil Kondisi Fisik Pemain Sepak Bola SMA Negeri 1 Kaur. Kinestetik: Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani, 1(1), 35-39.

Al Ayubi, B. (2017). Profil Kondisi Fisik Pemain Liga Pendidikan Indonesia (LPI) Sepakbola Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) dalam Menghadapi Liga Pendidikan Indonesia (LPI) Tahun 2017. Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, 6(7).

Ambarukmi, D. H., & Dwi, D. (2007). Pelatihan pelatih fisik level 1. Jakarta: Kemenpora.

Azwar, S. (2012). Penyusunan Skala Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Fenanlampir, A., & Faruq, M. M. (2015). Tes dan pengukuran dalam olahraga. Penerbit Andi.

Hanief, Y. N., Puspodari, P., & Sugito, S. (2017). Profile of physical condition of Taekwondo Junior Athletes Pusklatkot (Training centre) Kediri city year 2016 to compete in 2017 east java regional Competition. International Journal of Physiology, Nutrition and Physical Education, 2(2), 262-265.

Herpandika, R. P., Yuliawan, D., & Rizky, M. Y. (2019). The analysis of physical conditions of Puslatkot athletes of Kediri city for" Kediri Emas" in porprov 2019. Jurnal SPORTIF: Jurnal Penelitian Pembelajaran, 5(2), 342-353.

Hidayatullah, M. F. (2014). Memprediksi Tinggi Badan Maksimal Anak. Jurnal Olahraga Pendidikan 1(1):66.

Hoffman, J. R. (2003). Periodized Training for the Strength/Power Athlete. NSCA’s Performance Training Journal i(9):8–12.

Ingle, L., Sleap, M., & Tolfrey, K. (2006). The effect of a complex training and detraining programme on selected strength and power variables in early pubertal boys. Journal of sports sciences, 24(9), 987-997.

Karcher, C., & Buchheit, M. (2014). On-court demands of elite handball, with special reference to playing positions. Sports medicine, 44(6), 797-814.

Lee, M. K., Kim, N. K., & Jeon, J. Y. (2018). Effect of the 6-week home-based exercise program on physical activity level and physical fitness in colorectal cancer survivors: A randomized controlled pilot study. PloS one, 13(4), e0196220.

Luhut, S. M., & Jualita Ardiah, R. (2016). The Improvement of Arms Muscle Power and Shoulder by Using the Pull Down Exercise For Woman Boxing Athlete Club Histom Boxing. Journal Online Mahasiswa, 3(2), 1-10.

Mon-López, D., de la Rubia Riaza, A., Hontoria Galán, M., & Refoyo Roman, I. (2020). The impact of Covid-19 and the effect of psychological factors on training conditions of handball players. International journal of environmental research and public health, 17(18), 6471.

Muchlisin, J. P. A. (2016). Metode dan Dasar-dasar Handball (Method and Basics Handball). Semarang: CV. Presisi Cipta Media.

Ortega-Becerra, M., Pareja-Blanco, F., Jiménez-Reyes, P., Cuadrado-Peñafiel, V., & González-Badillo, J. J. (2018). Determinant factors of physical performance and specific throwing in handball players of different ages. The Journal of Strength & Conditioning Research, 32(6), 1778-1786.

Pujianto, A. (2015). Profil Kondisi Fisik dan Keterampilan Teknik Dasar Atlet Tenis Meja Usia Dini di Kota Semarang. Journal of Physical Education Health and Sport, 2(1), 38-42.

Purnomo, E. (2019). Pengaruh Program Latihan terhadap Peningkatan Kondisi Fisik Atlet Bolatangan Porprov Kubu Raya. JSES: Journal of Sport and Exercise Science, 2(1), 29-33.

Setiawan, E., Iwandana, D. T., Festiawan, R., & Bapista, C. (2020). Improving handball athletes’ physical fitness components through Tabata training during the outbreak of COVID-19. Jurnal SPORTIF: Jurnal Penelitian Pembelajaran, 6(2), 375-389.

Sporiš, G., Vuleta, D., Vuleta Jr, D., & Milanović, D. (2010). Fitness profiling in handball: physical and physiological characteristics of elite players. Collegium antropologicum, 34(3), 1009-1014.

Supriyoko, A., & Mahardika, W. (2018). Kondisi Fisik Atlet Anggar Kota Surakarta. Jurnal SPORTIF: Jurnal Penelitian Pembelajaran, 4(2), 280-292.

Turner, A. (2011). The science and practice of periodization: a brief review. Strength & Conditioning Journal, 33(1), 34-46.

Vassilis, S., Yiannis, M., Athanasios, M., Dimitrios, M., Ioannis, G., & Thomas, M. (2019). Effect of a 4-week detraining period followed by a 4-week strength program on isokinetic strength in elite youth soccer players. Journal of exercise rehabilitation, 15(1), 67.

Zhannisa, U. H., Royana, I. F., Prastiwi, B. K., & Pratama, D. S. (2018). Analisis kondisi fisik tim bulutangkis Universitas PGRI Semarang. Journal Power of Sports, 1(2), 30-41.

##submission.license.cc.by-sa4.footer##

##submission.copyrightStatement##

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##