Sistem Informasi Pada UMKM Kedai Jalinan Coffee

  • Ahmad Wafiq Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Ade Momon Universitas Singaperbangsa Karawang
Abstract views: 194 , PDF downloads: 918
Keywords: Information system, Sales, UMKM, Jalinan Coffe, Prototype

Abstract

Sistem informasi merupakan faktor penting dalam suatu sistem penjualan, terutama bagi UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) yang memiliki tingkat rutinitas yang tinggi dan memerlukan pengelolaan data yang termanajemen.  Pentingnya sistem informasi bagi perusahaan adalah untuk mempermudah aktivitas pekerjaan informasi yang baik bagi konsumen, pemilik atau karyawan. Karena Jalinan Coffee adalah kedai baru, maka sistem informasi yang digunakan pun masih tergolong sederhana. Oleh karena itu coffeshop ini membutuhkan beberapa sistem informasi yang akan digunakan untuk memudahkan pendataan proses penjualannya. Metode pengembangan sistem yang dipakai pada penelitian ini yaitu metode pengembangan sistem model Prototype, dengan adanya sistem informasi, maka pengelolaan data persediaan kopi serta penjualan menjadi lebih tertata, sistem informasi persediaan yang tersedia menjadi lebih akurat. Sehingga dalam dapat membantu pemilik Jalinan Coffee And Eatery mengelola operasi penjualan sehari-hari.

References

B. A. Herlambang and V. A. V. Setyawati, “Perancangan Data Flow Diagram Sistem Pakar Penentuan Kebutuhan Gizi bagi Individu Normal Berbasis Web,” J. Inform. UPGRIS, vol. 1, pp. 78–85, 2015.

U. Rahardja, E. P. Harahap, and S. Pratiwi, “Pemanfaatan Mailchimp Sebagai Trend Penyebaran Informasi Di Perguruan Tinggi,” Technomedia J., vol. 2, no. 2, pp. 41–54, 2018, [Online]. Available: https://ijc.ilearning.co/index.php/TMJ/article/view/323

R. I. Borman and H. Fauzi, “Dalam Sistem Pendukung Keputusan Penerima Beasiswa,” CESS J. Comput. Eng. Syst. Sci., vol. 3, no. 1, pp. 17–22, 2018.

A. Syukron and N. Hasan, “Perancangan Sistem Rawat Jalan Berasis web Pada Puskesmas Winog,” Bianglala Inform., vol. 3, no. 1, pp. 28–34, 2017.

N. Budiani, “Data Flow Diagram: sebagai alat bantu desain sistem,” Badan Pelayanan Kemudahan Ekspor dan Pengolah. Data Keuang. Dep. Keuang., no. April, pp. 5–13, 2000.

S. Adi and D. M. Kristin, “Strukturisasi Entity Relationship Diagram dan Data Flow Diagram Berbasis Business Event-Driven,” ComTech Comput. Math. Eng. Appl., vol. 5, no. 1, p. 26, 2014, doi: 10.21512/comtech.v5i1.2577.

M. Mita, “IMPLEMENTASI KEBIJAKAN: Apa, Mengapa, dan Bagaimana,” J. Adm. Publik, vol. 1, no. 1, p. 1, 2010.

M. Agarina, S. Sutedi, and A. S. Karim, “Evaluasi User Interface Desain Menggunakan Metode Heuristics Pada Website Sistem Informasi Manajemen Seminar Institut Bisnis dan Informatika (IBI) Darmajaya,” Pros. Semin. Nas. Has. Penelit. dan Pengabdi. 2019 IBI DARMAJAYA Bandar Lampung, vol. 1, pp. 192–200, 2019, [Online]. Available: https://jurnal.darmajaya.ac.id/index.php/PSND/article/view/1718

PlumX Metrics

Published
2023-07-19
How to Cite
Wafiq, A., & Momon, A. (2023). Sistem Informasi Pada UMKM Kedai Jalinan Coffee. Generation Journal, 7(2), 126 -132. https://doi.org/10.29407/gj.v7i2.19057