https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/noe/issue/feed Nusantara of Engineering (NOE) 2024-05-05T18:24:20+07:00 Hisbulloh Ahlis Munawi noe@unpkdr.ac.id Open Journal Systems <p><strong>Nusantara of Engineering (NOE) </strong>merupakan<strong> Jurnal Penelitian</strong> yang diterbitkan dua kali setahun yakni bulan <strong>April</strong> dan <strong>Oktober</strong> oleh Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Nusantara PGRI Kediri. Jurnal ini mencakup berbagai bahasan terkait dan relevan dengan <strong>Ilmu Komputer, Sistem Informasi, Teknik Informatika Teknik Elektronika, Teknik Mesin, </strong>dan<strong> Teknik Industri.</strong> P- ISSN: 2355-6684 E-ISSN: 2776-6640</p> https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/noe/article/view/22386 Analisis Pengaruh Kecepatan Putaran Cetakan dan Temperatur Peleburan Pengecoran Sentrifugal Terhadap Kekerasan dan Struktur Mikro Aluminium 6061 2024-05-05T11:26:14+07:00 Agus Suprapto agus.suprapto@unmer.ac.id Djoko Andrijono djoko.andrijono@unmer.ac.id Jumiadi Jumiadi jumiadi@unmer.ac.id Dewi Izzatus Tsamroh izza@unmer.ac.id <p><em>Pengecoran logam adalah proses pembuatan komponen dengan cara melelehkan logam dan menuangkannya ke dalam cetakan, yang kemudian dibiarkan mendingin dan mengeras. Penelitian ini menggunakan metode pengecoran sentrifugal, di mana cetakan diputar sehingga gaya sentrifugal menyebar logam cair ke tepi cetakan tanpa menggunakan inti. Bahan yang digunakan adalah aluminium 6061 dengan variasi putaran cetakan antara 400 rpm, 800 rpm, dan 1200 rpm pada suhu peleburan aluminium sebesar 800℃. Selain itu, variasi suhu peleburan juga dilakukan pada 800℃, 900℃, dan 1000℃ dengan putaran cetakan tetap pada 800 rpm. Hasil pengujian kekerasan menunjukkan peningkatan seiring dengan peningkatan putaran cetakan, dari 93,8 HRH pada 400 rpm, 95,6 HRH pada 800 rpm, hingga 96,5 HRH pada 1200 rpm. Sedangkan pada variasi suhu peleburan, kekerasan meningkat dari 97,1 HRH pada 800℃, 96,7 HRH pada 900℃, hingga 96,1 HRH pada 1000℃. Selanjutnya, pengujian struktur mikro dilakukan dengan metode planimetri, menghasilkan ukuran rata-rata butir mikro. Ukuran butir mikro menunjukkan kecenderungan berkurang seiring dengan peningkatan putaran cetakan, dengan ukuran rata-rata sebesar 90 µm pada 400 rpm, 65 µm pada 800 rpm, dan 45 µm pada 1200 rpm. Sebaliknya, suhu peleburan yang lebih tinggi menghasilkan butir mikro yang lebih besar. Terlihat bahwa semakin kecil ukuran butir mikro, maka kekerasan benda cor juga semakin tinggi.</em></p> 2024-05-05T10:38:14+07:00 Copyright (c) 2024 Agus Suprapto, Djoko Andrijono, Jumiadi Jumiadi, Dewi Izzatus Tsamroh https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/noe/article/view/22021 WEB SYSTEM DESIGN FOR STUDENT MISBEHAVIOR AT SMAN 1 REJOTANGAN USING NAIVE BAYES METHOD 2024-05-05T11:26:17+07:00 Imam Wicaksono imamwicaksono2289@gmail.com Danar Putra Pamungkas danar@unpkediri.ac.id Ahmad Bagus Setiawan bagus@unpkediri.ac.id <p>This research addresses student misconduct at SMAN 1 Rejotangan through the implementation of the Naïve Bayes Method in a web-based decision support system. The evaluation demonstrates a high accuracy level in classifying student misconduct. Functional tests confirm the successful management of attendance data and student violations, with the system providing accurate information and receiving positive feedback from users. In the context of Handling IDs, the Naïve Bayes method categorizes students into mild and moderate violations, with Handling 1 to Handling 5 encompassing these categories. Handling 6 and Handling 7 did not appear in the classification results for the second semester of 2023.The conclusion indicates that the implementation of the Naïve Bayes Method has successfully made a positive contribution by providing accurate information and supporting decision-making for the school authorities. Research recommendations include optimizing the Naïve Bayes algorithm, developing system features, actively involving relevant stakeholders, user training, and periodic system maintenance. These steps are expected to enhance the quality and effectiveness of the system in addressing the dynamics of student misconduct in the school environment.</p> 2024-05-05T10:40:42+07:00 Copyright (c) 2024 Imam Wicaksono, Danar Putra Pamungkas, Ahmad Bagus Setiawan https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/noe/article/view/21984 ANDROID BASED DISASTER LOCATION INFORMATION APPLICATION 2024-05-05T11:26:20+07:00 MUHAMMAD ABDUL AZIZ siakum2399@gmail.com <p><em>Android Based Disaster Location Information Application Designer. This research was motivated by the length of time officers took to handle a disaster and the officers did not yet know the real location when the disaster occurred. In designing disaster location information applications, there are several menus that can support the speed of officers in handling disasters. In this application there is also a graphic feature of disaster risk levels in the Kediri City area. This risk level determination is taken in the cluster identification process using 3 levels of disaster prone grouping, namely low, medium and high. This grouping level is taken based on the level of grouping of disaster-prone areas of the Kediri City BPBD.</em></p> <p><em>The results of grouping through the cluster identification process show that in the Flood Disaster Event the risk level in Mojoroto sub-district is at the High level with a percentage of 66.7% and Kota Sub-district is at the Medium level with a percentage of 16.7% and Islamic boarding school sub-district is at the Low level with a percentage of 16.7 %. In the event of a landslide disaster, the risk level in the Mojoroto sub-district is at the High level with a percentage of 50% and the Kota sub-district is at the Medium level with a percentage of 25% and the Islamic boarding school sub-district is at the Low level with a percentage of 25%. In the event of a drought disaster, the risk level in Mojoroto sub-district is at the Medium level with a percentage of 33.3%, and Kota Sub-district is at the Medium level with a percentage of 33.3% and Islamic boarding school sub-district is at the Medium level with a percentage of 33.3%. In the event of an Extreme Weather Disaster, the risk level in Mojoroto sub-district is at the High level with a percentage of 43.6% and Kota Sub-district is at the Medium level with a percentage of 30.9% and Islamic boarding school sub-district is at the Low level with a percentage of 25.5%. In the event of an Earthquake Disaster, the risk level in Mojoroto sub-district is at the Medium level with a percentage of 33.3%, and Kota Sub-district is at the Medium level with a percentage of 33.3% and Islamic boarding school sub-district is at the Medium level with a percentage of 33.3%. In the event of the Covid-19 Disaster, the risk level in Mojoroto sub-district is at Low level with a percentage of 29.8%, and Kota Sub-district is at Medium level with a percentage of 33.5% and Islamic boarding school sub-district is at High level with a percentage of 36.8%. The results of this grouping will make it easier for officers to select and sort out which areas are prioritized for alerting personnel to locations that have been grouped in disaster-prone areas.</em></p> <p><em>The conclusion of this research is that the application of disaster location information can help officers to handle things more quickly and prioritize areas that are at a high risk level for disasters.</em></p> 2024-05-05T10:41:59+07:00 Copyright (c) 2024 MUHAMMAD ABDUL AZIZ https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/noe/article/view/21964 Penerapan Metode Naïve Bayes dalam Sistem Restock Barang pada Toko Ffactory2nd 2024-05-05T18:24:20+07:00 Ricky Laschka Zidane Santoso rickylaschka@gmail.com Risa Helilintar risa.helilintar@gmail.com Patmi Kasih fatkasih@gmail.com <p>This research aims to implement the Naïve Bayes method in determining restocking decisions for Ffactory2nd, a fashion product retail business entity. Ffactory2nd has a crucial need to effectively manage its inventory and make informed decisions regarding restocking. Sales data were collected from August to December 2023, with testing conducted on 16 selected products as samples. The analysis results indicate that the system can provide accurate restocking recommendations based on inventory levels. The Naïve Bayes method is employed for classifying restocking into two categories: Restock (Yes) and No Restock. The analysis demonstrates that the system is capable of delivering accurate restocking recommendations, aiding inventory managers in more effective decision-making. Alpha and beta functional testing indicates that the restocking determination system has been successfully implemented and well-received by users. User satisfaction reached an average level of 93%, indicating a positive impact of the system on inventory management at Ffactory2nd.</p> 2024-05-05T11:05:16+07:00 Copyright (c) 2024 Ricky Laschka Zidane Santoso Ricky, Risa Helilintar Risa, Patmi Kasih Patmi https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/noe/article/view/21417 APPLICATION OF RESTFUL API PRINCIPLES IN WEB SERVICE DEVELOPMENT ON NEO FEEDER WITH LARAVEL FRAMEWORK 2024-05-05T11:26:27+07:00 M. Izul Ula izulula.1308@students.amikom.ac.id Kusrini Kusrini kusrini@amikom.ac.id Alva Hendi Muhammad alva@amikom.ac.id <p>With advances in technology, the use of fire is very helpful in the development process of the data in the Neo Feeder which is directly integrated into the Higher Education and Higher Education. The presence of a web service in the Neo Feeder makes it easier to retrieve data as needed in the development process. This research uses the Representational State Transfer (RESTFUL) Web Service method. RESTFULL web service is a technological method that applies the concept of moving between states using a browser or also called the HTTP mechanism to connect applications with other applications. In this case the RESTFULL method is used as data access to the local database (SIAKAD) which aims to facilitate development and provide updated information. Based on the results of the tests that have been carried out, it can be concluded that functionally all processes in the system using the RESTFULL Web Service method have run as expected and can reduce actual information (Syafrial, M., &amp; Teguh, I. 2019).</p> 2024-05-05T11:06:21+07:00 Copyright (c) 2024 M. Izul Ula, Kusrini Kusrini, Alva Hendi Muhammad https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/noe/article/view/21111 Penggunaan Formula Haversine Pada Sistem Monitoring Pengiriman Produk Marketplace Sikmajo 2024-05-05T11:26:29+07:00 Vina Anggraini Puspita Sari Cahyono outsiderb512@gmail.com Agus Sifaunajah agus.syifa85@gmail.com <p>Penggunaan teknologi peta digital kini sudah marak digunakan dalam dunia marketing, terutama <br>pada proses pengiriman produknya. Marketplace Sikmajo merupakan sebuah platform penjualan <br>yang didesain untuk komunitas IKM Jombang. Marketplace ini masih memerlukan adanya fitur <br>perhitungan jarak untuk monitoring pengiriman produk. Maka dari itu diperlukan adanya proses <br>menghitung jarak berbasis peta digital untuk mengetahui jarak pengiriman yang akan di <br>perhitungkan. Penelitian ini menggunakan metode Research and Development yaitu jenis <br>penelitian yang digunakan untuk menghasilkan produk tertentu, dan menguji ke efektifan produk <br>tersebut. Formula Haversine adalah sebuah teori yang bisa digunakan untuk proses perhitungan <br>jarak dalam mengirimkan produk dari marketplace sikmajo, dengan titik koordinat yang terdiri <br>dari garis lintang latitude dan garis bujur longtitide. Peta digital dibangun menggunakan <br>fasilitas API yang berasal dari Mapbox, selain mudah digunakan Mapbox juga menyediakan <br>banyak pilihan kustom untuk mengisi keterbatasan yang dimiliki penyedia peta digital lain. Peta <br>digital akan menjadi salah satu fitur dari marketplace sikmajo yang berfungsi untuk menampilkan <br>hasil perhitungan jarak yang di hitung dari lokasi 1 ke lokasi 2.</p> 2024-05-05T11:07:51+07:00 Copyright (c) 2024 Vina Anggraini Puspita Sari Cahyono, Agus Sifaunajah https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/noe/article/view/20891 Game Edukasi Pengenalan Gamelan Jawa Sebagai Media Pembelajaran 2024-05-05T11:26:32+07:00 Zamima Daffa Rizki Arie Putra rizkidaffa890@gmail.com Rony Heri Irawan spidole.tech@gmail.com Umi Mahdiyah umimahdiyah@gmail.com <p><em>Perkembangan teknologi informasi diberbagai bidang membuat siapa saja dapat dengan mudah untuk mengakses informasi. Perkembangan teknologi yang diminati dikalangan anak-anak dan orang dewasa salah satunya adalah game. Game yang awalnya hanya untuk bersenang-senang, sekarang bisa dibuat untuk media pembelajaran yang menarik dan interaktif. Dalam dunia Pendidikan kemajuan teknologi juga semakin berkembang, misalnya dalam media pembelajaran. Pemanfaatan teknologi informasi di bidang pendidikan dapat memberikan solusi dan mempermudah dalam proses pembelajaran, contohnya seperti game edukasi. bahkan game yang akan peneliti rancang sekarang. Pembuatan game tidak hanya ditujukan sebagai sarana hiburan, tetapi juga untuk sarana pembelajaran. Dari permasalahan yang ada, peneliti tertarik untuk merancang game edukasi pengenalan gamelan jawa sebagai media pembelajaran digital yang baik dan menarik. Hasil penelitian yang dilakukan berupa game edukasi “Pengenalan Gamelan Jawa”, didalam game tersebut akan membahas tentang pengenalan gamelan jawa. Hasil uji coba Blackbox pada game “Pengenalan Gamelan Jawa” semua berjalan lancar, mulai dari fungsi tombol dan gameplay.</em></p> 2024-05-05T11:10:46+07:00 Copyright (c) 2024 Zamima Daffa Rizki Arie Putra, Rony Heri Irawan, Umi Mahdiyah https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/noe/article/view/20885 Model Integrasi Algoritma Spectral Clustering Dan Backpropagation Pada Prediksi Penjualan Barang 2024-05-05T11:26:34+07:00 Dhaniar Ruandha Putri dhaniarruandhaputri@gmail.com Daniel Swanjaya daniel@unpkediri.ac.id Intan Nur Farida in.nfarida@gmail.com <p><em>Prediksi</em><em> merupakan kegiatan yang krusial dalam dunia usaha. Banyak penelitian sebelumnya telah membuktikan performa algoritma Jaringan Saraf Tiruan (JST) dalam prediksi, namun tingkat akurasi yang dihasilkan masih kurang maksimal. Oleh karena itu, penelitian ini dilakukan untuk meningkatkan efisiensi dan keakuratan dalam pengadaan barang dengan menggabungkan metode Spectral Clustering dan Backpropagation dalam sebuah model prediksi. Data yang digunakan adalah data rekapitulasi penjualan harian makanan kucing Cat Choize dari XY Petshop selama tahun 2021-2022. Pendekatan gabungan metode Spectral Clustering dan Backpropagation telah diimplementasikan dan dievaluasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat error Mean Absolute Percentage Error (MAPE) yang dihasilkan adalah sebesar 21,21%. Hal ini membuktikan bahwa integrasi kedua metode tersebut menghasilkan tingkat error yang lebih rendah dibandingkan dengan penggunaan algoritma JST secara mandiri.</em></p> 2024-05-05T11:11:46+07:00 Copyright (c) 2024 Dhaniar Ruandha Putri, Daniel Swanjaya, Intan Nur Farida https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/noe/article/view/20882 Perbandingan Metode Adaptive Boosting dan Extreme Gradient Boosting Untuk Prediksi Hasil Pertandingan Liga Spanyol 2024-05-05T11:26:36+07:00 Muhammad Rohid Saputro rohidjunior@gmail.com Umi Mahdiyah umimahdiyah@gmail.com Daniel Swanjaya daniel@unpkediri.ac.id <p><em>Sepakbola merupakan olahraga yang paling terkenal di seluruh dunia dengan hampir 4 miliar pengagum dari berbagai belahan bumi. Negara besar di Eropa memiliki kompetisi sepakbola yang terstruktur dan memiliki tingkatan kompetisi yang lengkap. Algoritma AdaBoost dan XGBoost merupakan metode machine learning yang dapat digunakan untuk mengatasi suatu permasalahan yang berhubungan dengan deret dan situasi peramalan. Perlunya mengetahui prediksi kemenangan tim pertandingan sepak bola Liga Spanyol selalu menjadi pembahasan yang tidak pernah dilewatkan oleh penggemar sepak bola, oleh karena itu prediksi sangat berguna untuk para penggemar sepakbola dan pelatih tim sepak bola dapat mengantisipasi suatu kejadian yang mendatang. Misalnya, penggemar ataupun pelatih tim sepak bola Liga Spanyol dapat memperkirakan kemenangan tim pada masa mendatang. Data yang digunakan menggunakan dataset statistik pertandingan 2 tingkat teratas Liga Spanyol selama 4 musim yaitu pada musim 2018/2019 sampai musim 2021/2022 yang didapat dari <a href="http://www.football-data.co.uk">www.football-data.co.uk</a>. Pengujian menggunakan metode AdaBoost memperoleh tingkat akurasi sebesar 64,02%, dan metode XGBoost memperoleh tingkat akurasi sebesar 61,79%. Dari hasil pengujian yang telah dilakukan pada dataset Liga Spanyol musim 2018/2019 sampai 2021/2022, menunjukkan bahwa metode AdaBoost memperoleh hasil yang lebih baik jika dibandingkan dengan metode XGBoost.</em></p> 2024-05-05T11:13:31+07:00 Copyright (c) 2024 Muhammad Rohid Saputro, Umi Mahdiyah, Daniel Swanjaya https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/noe/article/view/20868 SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN TANAMAN HIAS PADA TOKO MBAK YAH FLOWER DENGAN MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGTHING (SAW) 2024-05-05T11:26:40+07:00 Okta Satria Pamungkas oktasatria4576@gmail.com <p><em>Toko Mbak Yah Flower merupakan salah satu toko bunga yang terletak di Ngadiluwih, Kabupaten Kediri. Yang berkegiatan utamanya yaitu menjual tanaman hias. Di toko tersebut masih menggunakan sistem manual mulai dari pendataan, rekomendasi tanaman hias yang cocok, dan untuk promosi tanaman tersebut masih belum ada. Dengan hal ini penulis ingin membuat Sistem Pendukung Keputusan (SPK) untuk membantu berjalannya kegiatan yang ada pada toko Mbak Yah Flower. Kriteria tersebut meliputi Daya Tahan, Usia, Harga Tanaman, Jenis Tanaman, Ukuran Tanaman. Dengan adanya sistem pendukung keputusan ini, diharapkan pemilik di toko Mbak Yah Flower dapat memilih tanaman hias dengan lebih efektif dan efisien. Tidak hanya itu, sistem ini dapat memberikan rekomendasi yang lebih objektif untuk para pelanggan dalam memilih tanaman hias yang sesuai.</em></p> 2024-05-05T11:15:08+07:00 Copyright (c) 2024 Okta Satria Pamungkas https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/noe/article/view/20558 Image Segmentation of Red Onion Leaves Using Canny Edge Detection Method 2024-05-05T11:26:42+07:00 Taufik Rizki Kurniawan riskimonti45@gmail.com Danar Putra Pamungkas danar@unpkediri.ac.id <p>One important plant in agriculture is red onion, and red onion leaves are often observed to evaluate their health and development. This research aims to develop a method for segmenting images of red onion leaves using the Canny edge detection method. The Canny edge detection method is well-known for its ability to accurately and sharply detect edges in images. This method automatically determines optimal values based on image analysis. It is applied to a dataset of red onion leaf images that have significant variations in intensity, background, and brightness levels. The segmentation results are evaluated using evaluation metrics such as MSE and PSNR. The research findings indicate that the Otsu thresholding method provides good segmentation results with a PSNR of 51.4891 and MSE of 0.4590. This research is expected to broaden the understanding of image analysis in the context of agriculture and provide support for the development of more efficient and sustainable agricultural technologies.</p> 2024-05-05T00:00:00+07:00 Copyright (c) 2024 Taufik Rizki Kurniawan, Danar Putra Pamungkas https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/noe/article/view/20540 Web-Based Implementation of the Dempster Shafer Method for Diagnosing Foot and Mouth Disease (FMD). 2024-05-05T11:26:44+07:00 Yana Oktafiyan Pratama yanararas217@gmail.com Intan Nur Farida in.nfarida@gmail.com Made Ayu Dusea Widya Dara madedara@gmail.com <p><em>Foot and mouth disease commonly known as PMK is a class of disease outbreaks that attack ruminant livestock. This virus outbreak is very bad impact among breeders. As a result of the outbreak, breeders experienced a lot of losses, both financially and in time to raise their livestock. Therefore, with the creation of a foot and mouth disease diagnostic system, it is hoped that it can help cattle breeders to deal with cows that have contracted the virus. In solving this problem the system adopts the dempster shafer method. The system can be accessed online via the internet. From the symptoms entered, the system can generate the type of disease and how to handle it.</em></p> 2024-05-05T11:21:28+07:00 Copyright (c) 2024 Yana Oktafiyan Pratama, Intan Nur Farida, Made Ayu Dusea Widya Dara