@article{Shofia_2018, title={Simulasi Dari Pergerakan Mangsa Dan Pemangsa Antara 2 Tikus Dan 2 Kucing Menggunakan Pemrograman MATLAB}, volume={3}, url={https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/noe/article/view/12337}, DOI={10.29407/noe.v3i2.12337}, abstractNote={<p><strong><em>T</em></strong><strong><em>eknologi agent dan Multi Agent System (MAS) saat ini sudah sampai pada tahap implementasi nyata. </em></strong><strong><em>Alur pergerakan dari masing-masing agent&nbsp; diatur oleh sistem kontrol yang independent. </em></strong><strong><em>Pada penelitian ini, </em></strong><strong><em>multi agent sistem tersebut diterapkan dalam pergerakan mangsa dan pemangsanya antara dua kucing dan </em></strong><strong><em>dua</em></strong><strong><em> tikus</em></strong><strong><em>. </em></strong><strong><em>Tujuan dari sistem ini adalah mendapatkan energi minimum dengan waktu optimum yang dibutuhkan untuk mendapatkan mangsanya. </em></strong><strong><em>D</em></strong><strong><em>engan menggunakan metode dari optimal control yaitu metode&nbsp; Pontryagin Maximum Principle dengan&nbsp; fungsi Hamilton diperoleh model matematika dari pergerakan tersebut yang selanjutnya disimulasikan menggunakan program MATLAB.</em></strong></p> <p><strong>Kata kunci-<em>agent, optimal control, Hamiltonian, Pontryagain Maximum Principle, MATLAB</em></strong></p&gt;}, number={2}, journal={Nusantara of Engineering (NOE)}, author={Shofia, Niska}, year={2018}, month={Aug.}, pages={17-25} }